Hingga berita ini diturunkan, belum ada keterangan resmi dari pihak DPR Provinsi Papua Barat Daya maupun kepolisian terkait tuntutan massa dan tudingan keterlibatan pejabat internal dewan.
Kasus dugaan korupsi pengadaan seragam DPRP Papua Barat Daya kini menjadi sorotan publik, tidak hanya karena nilai kerugian negara, tetapi juga karena munculnya tuntutan transparansi dan kesetaraan hukum. Perkembangan penanganan perkara ini akan menentukan tingkat kepercayaan masyarakat terhadap institusi penegak hukum dan lembaga legislatif daerah.
Editor : Hanny Wijaya
Artikel Terkait
