Tiga Korban Pembantaian KKB di Pegunungan Bintang, Dipulangkan ke Muna Sulawesi Tenggara

CHANRY ANDREW
Proses pemulangan tiga jenazah korban pembunuhan KKB di kabupaten Pegunungan Bintang. (FOTO: iNewsSorong.id- HO : Humas Polres Pegunungan Bintang)

OKSIBIL, iNewsSorong.id  - Setelah berhasil di evakuasi dari lokasi kejadian dan di lakukan visum di RSUD Oksibil, tiga jenazah korban pembunuhan keji oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB)  Rabu (7/12/2022) pagi tadi diberangkatkan ke kampung halamannya. Ketiganya sehari-hari berprofesi sebagai tukang ojek, mereka dibunuh dengan keji oleh KKB pimpinan Nason Mimin pada Senin (5/12/2022) petang kemarin. 

Kapolres Pegunungan Bintang AKBP Cahyo Sukarnito mengatakan ketiga jenazah Korban pembunuhan ini dipulangkan ke kampung halamannya di Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara (Sultra)

" Ketiga jenazah, masing-masing La Usu, Amanzani, dan La Ati, diberangkatkan ke kampung halaman di Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara)," ungkap AKBP Cahyo Sukarnito kepada iNewsSorong.id, Rabu (7/12/2022). 


Proses pemulangan tiga jenazah korban pembunuhan KKB di kabupaten Pegunungan Bintang. (FOTO: iNewsSorong.id- HO : Humas Polres Pegunungan Bintang)


Editor : Sayied Syech Boften

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network